PT Soman Indonesia dan PT Harvest Gorontalo Indonesia tidak hanya mendapatkan ijin edar dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan sertifikat halal dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) dalam hal pembuatan dan pemasaran produk, tetapi juga mengantongi Sertifikasi sistem manajemen ISO 9001:2008 dari TUV NORD dan Result of Analysis dari PT Saraswati Indo Genetch.
AWARDS & CERTIFICATIONS
Bapak Riyanto, Direktur Utama PT Soman Indonesia, menyabet penghargaan dalam acara Top 50 Leader Outstanding Achievment of The Year 2013 untuk kategori Top Quality Product Excellent Award.
Sertifikasi Majelis Ulama Indonesia Provinsi Gorontalo
Sertifikasi sistem manajemen ISO 9001:2008 dari TUV NORD
Terdaftar di Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) untuk Soman yang mengandung 39 ekstrak
Sertifikasi Result of Analysis dari PT Saraswati Indo Genetch
Halaman resmi PT Soman Indonesia dengan alamat www.somanindonesia.co.id menjadi halaman perusahaan farmasi yang tercatat secara resmi di Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia